BPGN Natuna Hadiri Sosialisasi dan Diseminasi Evaluasi Geopark Nasional
Ketua Harian BPGN Natuna, Ir. Basri, M.Si bersama dengan Sekretaris, Ryannaldo menghadiri kegiatan Sosialisasi dan Diseminasi Evaluasi Geopark Nasional yang berlangsung di gedung BPSDM ESDM Jalan Gatot Subroto Jakarta Pusat.…